Cecep Y Pramana Hal-hal baik tidaklah datang dengan mudah, tetapi hal-hal baik memang akan datang. Maka, luangkan waktu kita, dan selalu usahakan dengan baik. Singkirkan pikiran tentang apa yang mungkin kit lewatkan. Fokuskan kesadaran kita pada kebaikan sebenarnya yang kita ciptakan. Ketika pekerjaan menjadi membosankan atau menantang, maka biarlah membosankan,