RUMAH PENA MOTIVASI

[23 Ramadhan] Amal Terbaik di Sepuluh Hari Terakhir Bulan Ramadhan

@ Cecep Y. Pramana Melaksanakan shalat malam bulan Ramadhan, termasuk shalat Tarawih, terutama pada sepuluh hari terakhir bulan Ramadhan, merupakan keutamaan yang besar, apalagi jika bertepatan dengan malam kemuliaan, yang di sisi Allah Subhanahu wata’ala lebih baik dari seribu bulan. Karena berdirinya shalat malam tersebut merupakan sebab diampuninya dosa-dosa, maka