Hidup kita pastinya punya tujuan dan sangat berharga. Kita berhak untuk lebih mengetahui dan menikmati nilai itu setiap harinya. Kita layak untuk mengungkapkan tujuan itu berulang-ulang dengan cara yang baru setiap saat fajar.
Tentu saja ada masalah, frustrasi, gangguan dan ketidaknyamanan. Tapi semua itu, tidak bisa mendekati sama kuat dan sama menariknya sebagai nilai unik dalam hidup kita.
Luangkan waktu sejenak untuk menempatkan segala sesuatu dalam perspektif. Kemungkinan dan peluang akan selalu jauh lebih besar daripada kesulitannya.Ada alam semesta indah ciptaan-Nya yang sangat besar, menjadi milik kita untuk dijelajahi dan dialami.
Ada gagasan, hubungan, perasaan, prestasi dan kegembiraan yang menunggu kita mengenal mereka.Hari ini, berikan diri kita apa yang layak kita dapatkan. Beri diri kita kehidupan terbaik yang bisa kita dapatkan untuk hidup.
Cecep Y Pramana | Twitter/IG/LINE: @CepPangeran | LinkedIn: Cepy Pramana | Google+: CecepYPramana | Email: pangeranpram@gmail.com
.