@ Cecep Y Pramana Dalam situasi yang menyusahkan, tanyakan pada diri kita pertanyaan berikut. Apa yang dapat dilakukan agar saya dapat bersyukur atas situasi ini? Tanyakan pada diri kita pertanyaan itu, lalu dengarkan pikiran-pikiran yang mulai muncul di benak kita. Kita akan bergerak menuju respons yang positif dan efektif, bukan