Oleh: Cecep Y Pramana Pikiran itu penting, tetapi hal itu bukanlah segalanya. Agar pikiran kita memiliki nilai, maka kita harus membuatnya bekerja. Dengan segala cara, pikirkan apa yang ingin kita lakukan, tetapi jangan biarkan pemikiran kita menjadi tujuan akhir. Laksanakan pemikiran kita yang berkembang dengan baik ke dalam sebuah tindakan.
Tag: pikiran dan tindakan
Positif Kita Berpikir, Positif Seluruh Dunia Kita
Pikiran, kata-kata dan tindakan kita mungkin tampak dimulai dan berakhir di dekat kita. Tetapi ketahuilah bahwa sebenarnya mereka jauh melampaui kita. Memang, kita tidak mungkin mengetahui sepenuhnya pengaruh kita. Jadi yang terbaik adalah ‘mengasumsikan’ bahwa apa pun yang kita lakukan dapat memengaruhi semua yang ada. Semakin positif kita berpikir, berbicara