RUMAH PENA MOTIVASI

Kuat Dalam Setiap Pilihan

Cecep Y Pramana Jangan berikan momen tak ternilai kita dengan sia-sia. Fokuskan perhatian, sumber daya dan energi kita di tempat yang akan mengangkat kehidupan dan menciptakan manfaat yang nyata. Pilih tujuan yang menantang dan memotivasi kita, lakukan pekerjaan yang sulit dengan strategi yang baik. Lalu, carilah kebaikan, makna di atas