RUMAH PENA MOTIVASI

Ingatkan Diri Kita Mengapa

Jika kita tidak membuat banyak kemajuan, maka sekaranglah saatnya memberi diri kita dorongan. Ingatkan diri kita mengapa. Ingatkan diri kita mengapa kita memilih jalan yang dilalui. Ingatkan diri kita mengapa kita memilih prioritas yang sekarang kita ikuti. Mungkin, sudah waktunya kita untuk fokus pada tujuan baru. Atau mungkin kita bisa