@ Cecep Y. PramanaS.Kom., S.Ag., S.Sos., M.M., M.Sos., M.I.K. Persiapan itu penting, tetapi itu saja tidak cukup. Perencanaan bisa sangat membantu, tetapi itu saja tidak cukup. Terinspirasi akan mengisi kita dengan energi positif, tetapi itu saja tidak cukup. Memotivasi diri sendiri itu hebat, tetapi ada hal lain yang lebih penting
Day: February 9, 2025
Perencanaan dan Fleksibilitas
@ Cecep Y. PramanaS.Kom., S.Ag., S.Sos., M.M., M.Sos., M.I.K. Perencanaan yang matang itu penting, dan fleksibilitas juga sama pentingnya. Kesuksesan dan pencapaian biasanya tidak akan terjadi persis seperti yang kita rencanakan. Meski penting untuk memiliki metode yang realistis dan bisa diterapkan untuk mencapai tujuan, namun ingatlah bahwa rencana bukanlah tujuan.