Andai angin tak adaHampa dunia semua tak terasaAndai angin tak adaTak ada layang-layang di masa mudaTak ada kawan yang setia Semua adalah ciptaan-NyaKarunia-NyaKeinginan-NyaKekuatan-NyaKebesaran-Nya Andai angin tak adaSemua akan berlalu begitu sajaTak ada daun melayang ke angkasaTak ada sentuhan lembut di benak Andai angin tak adaSepi tak ada kehidupanTak ada yang
Tag: angin kebahagiaan
Melawan Angin Takdir
Cecep Y Pramana Ketika kondisinya ideal, maka kita dapat membuat banyak kemajuan. Namun, ketika kondisinya tidak begitu menguntungkan, pasti ada hal-hal baik dan berguna yang dapat juga kita lakukan. Selalu menyenangkan mendapat sebuah dorongan, dukungan, dan bantuan dari orang lain. Tetapi ketika kita memiliki sedikit atau bahkan tidak ada bantuan