Cecep Y Pramana Hujan yang stabil adalah yang terbaik. Untuk mengisi sungai dan sumur tanpa membanjiri tanah. Dengan cara yang sama, upaya yang mantap dan fokus adalah yang terbaik. Hal itu membawa nilai nyata dan abadi dengan cara yang dapat diandalkan dan berkelanjutan. Saat kita berjalan di suatu tempat, maka
Tag: jangan ragu untuk maju
Tindakan Mengambil Alih
Oleh: Cecep Y Pramana Keraguan adalah pintu gerbang menuju rasa takut. Keraguan kecil, remeh, terus berulang-ulang, dan dianggap dari berbagai sudut, dapat segera tumbuh menjadi rasa takut yang hampir tidak dapat diatasi. Keraguan pastinya bisa sangat beralasan, namun hal itu bukanlah ide yang bagus untuk beralasan dengannya. Untuk apakah kita
Jangan Ragu Untuk Maju Karena Kegagalan Masa Lalu
Menagisi kegagalan atau kesalahan yang pernah kita lakukan di masa lalu tidak akan menghasilkan apapun. Kita hidup untuk hari ini dan masa mendatang, jangan sampai kita lanjut usia dan tidak mendapatkan apapun untuk masa depan yang lebih baik. Kita semua pasti pernah mengalami kegagalan dan penyesalan. Contoh saja seperti keluarga,