RUMAH PENA MOTIVASI

Kemenangan di Bulan Ramadhan

Cecep Y Pramana Bulan Ramadhan selalu menjadi bulan dimana kemenangan dalam segala hal telah dicapai. Dari kemenangan yang diraih oleh setiap orang yang berpuasa dengan baik dan sempurna. Hingga kemenangan yang diraih di perang Badr, penaklukan kota Mekah, India, Sind dan banyak lainnya yang menandai sejarah Islam. Penaklukan Andalusia secara

Ramadhan, Saat Refleksi Diri Menuju Perbaikan

Cecep Y Pramana Saat-saat refleksi dan analisis diri, hal itu memungkinkan seseorang berkesempatan untuk mengenali kesalahan, kelemahan dan kekurangannya masing-masing. Ramadhan adalah kesempatan besar untuk mewujudkan perubahan yang diinginkan dalam jiwa kita, kebiasaan kita dan kehidupan kita; sekaligus mengoreksi jalan kita dan naik menuju perbaikan. Sesungguhnya, Allah SWT tidak mengubah

Ramadhan (1): Marhaban Ya Ramadhan, Ramadhan Mubarak

‘Marhaban Ya Ramadhan’, selamat datang Ramadhan. Di berbagai grup whatsapp (WAG), telegram, facebook, instagram, youtube dan media online lainnya, ungkapan ‘Marhaban Ya Ramadhan’, selamat datang Ramadhan, memenuhi rubrik dengan berbagai ekpresi variatif. Juga di masjid, musholla, televisi, dan radio, menambah semangat bulan Ramadhan. Bahkan seluruh media, baik televisi maupun radio