RUMAH PENA MOTIVASI

Cemburu Yang Terpuji vs Cemburu Yang Tercela

Islam telah meletakkan batas-batas rasa cemburu (al ghirah) dari pasangan suami istri, yang dapat mendatangkan kemaslahatan rumahtangga. Apabila dilanggar, bakal mendatangkan kekeruhan yang mengotori keharmonisan hubungan suami-istri. “Ada cemburu yang dicintai Allah, dan ada pula yang dibenci-Nya. Cemburu yang dicintai Allah adalah cemburu pada keraguan. Sedangkan cemburu yang dibenci Allah

Rasulullah SAW, Senyum dan Tangisnya

Rasulullah SAW adalah manusia biasa yang bisa tertawa, bisa takjub bahkan bisa menangis karena sesuatu yang membuat orang lain tertawa dan menangis. Allah SWT berfirman, “Katakanlah (Muhammad), ‘Sesungguhnya aku ini hanya seorang manusia seperti kamu…” (QS Al Kahfi: 110) Tetapi beliau adalah manusia ideal yang sempurna sifat-sifatnya sehingga dijadikan panutan

Tanda Dari Orang Yang Bersyukur

Bersyukur selalu kepada Allah SWT yang telah memberikan segala kehidupan ini dan merasakan diri senantiasa karena kehadiran-Nya. Allah SWT akan membalasnya dengan rahmat dan nikmat-Nya yang banyak. “Maka ingatlah kepada-Ku, Aku pun akan ingati kepadamu. Bersyukurlah kepada-Ku, dan janganlah kamu ingkar kepada-Ku”. (QS Al Baqarah: 152). Manusia adalah mahluk Allah